Kamis, 01 September 2022

Ada Kabar Rumah Judi Dekat Markas Akpol Semarang, Polisi Terjun Cek


Semarang, Polda Jawa Tengah menerjunkan tim untuk mendalami informasi praktik perjudian dekat Markas Akademi Kepolisian (Akpol) Semarang.
Tim yang dipimpin Kasubdit Jatanras Ditreskrimum Polda Jawa Tengah AKBP Hendra Irawan mendatangi rumah di Jalan Karangrejo Tengah Nomor 2 Semarang.

"Atas arahan dari Bapak Kapolda Jawa Tengah, kami langsung tindak lanjuti terjunkan tim Jatanras dan Judisila. Saat dicek, ternyata rumah kosong, terkunci dan kalau malam gelap, tanpa ada yang menghuni," Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Jateng Kombes Djuhandani Raharjo Puro kepada CNNIndonesia.com, Selasa (30/8).

Baca artikel CNN Indonesia "Ada Kabar Rumah Judi Dekat Markas Akpol Semarang, Polisi Terjun Cek" selengkapnya di sini:
 https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220831053659-12-841152/ada-kabar-rumah-judi-dekat-markas-akpol-semarang-polisi-terjun-cek.

Related Posts:

0 comments:

Posting Komentar

Smile Police

Smile Police