Kabidhumas Polda Jateng,Kombes Pol Agus Triatmaja menyatakan, bahwa kasus penganiayaan yang menimpa Agus Nurus Sakban dan H Ahmad Zaenuri warga Dukuh Krajan, Desa Truko, Kecamatan Kangkung, Kendal, pada Sabtu (17/3/2018) yang lalu merupakan kriminal murni.
Hasil Pemeriksaan diperoleh keterangan bahwa pelaku berniat mengambil tas Korban (Ulfa).
Awalnya, pelaku ingin merampas tas yang dibawa Ulfa, ketika Ulfa hendak bepergian dengan suaminya, Agus Nurus Sakban.
Untuk memudahkan aksinya pelaku terlebih dahulu melukai suami korban (Agus) agar tas yang dibawa Ulfa bisa direbut. Ulfa berteriak minta tolong dan didengar ayahnya, Ahmad Zaenuri.
Mendengar ada keributan, mertua Agus, yaitu KH. Ahmad Zaenuri keluar. Namun Zaenuri juga langsung dibacok oleh pelaku.
Mengetahui ada keributan tsb warga beramai-ramai membantu korban. Pelaku langsung diamankan oleh warga. Pelaku juga sempat dihakimi massa, karena melawan.
Beruntung, ada warga yang menghubungi petugas, sehingga pelaku bisa diamankan oleh polisi.
Pada saat dimintai keterangan, pelaku dapat menjawab pertanyaan penyidik dengan lancar.
Pelaku diancam pasal 365 KUHP, karena melakukan pencurian dengan kekerasan dengan hukuman maksimal 9 tahun penjara.
"Sekali lagi, ini kriminal murni dan mohon jangan dipolitisir."Tegas Kabid Humas **

Senin, 19 Maret 2018
Home »
» Ini pernyataan Kabidhumas Polda Jateng,Terkait Penganiayaan Ulama Di Kendal
Ini pernyataan Kabidhumas Polda Jateng,Terkait Penganiayaan Ulama Di Kendal
Related Posts:
Polri Sebut Pihak Keluarga Sudah Ketahui Penyakit yang Diderita Ustaz Maaher Jakarta - Polri menyatakan bahwa pihak keluarga sudah mengetahui jenis penyakit yang diderita oleh Soni Eranata atau Ustaz Maaher At-Thuwailibi, saat meninggal dunia di… Read More
Sambangi KPK, Kapolri Bicarakan Penguatan SDM, Pencegahan Hingga Joint Investigasi JAKARTA-Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melaksanakan kunjungan kerja ke kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam rangka silaturahmi usai dilantik sebagai K… Read More
Menyangkut Nama Baik Keluarga, Polri Enggan Ungkap Penyakit Yang Diderita Maaher Jakarta— Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) enggan mengungkap penyakit yang diderita oleh Soni Eranata atau Ustaz Maaher At-Thuwailibi sebelum meninggal di Ru… Read More
Gerebek Gudang Palawija, Polres Blora Temukan 14 Ton Lebih Pupuk Bersubsidi. Blora.Polres Blora Polda Jawa Tengah berhasil mengamankan 14,95 ton pupuk bersubsidi, Rabu, (10/02/2021). Pupuk tersebut diamankan saat Satuan Reserse Kriminal (Satresk… Read More
Gapeka 2021, Waktu Perjalanan KA Kian Singkat dan Jadwal Keberangkatan Berubah Semarang.Mulai 10 Februari 2021, waktu perjalanan kereta api akan semakin singkat dan sebagian KA mengalami perubahan jadwal keberangkatan. Hal ini dikarenakan KAI mula… Read More
Smile Police

0 comments:
Posting Komentar