Noni Purnomo, selaku Direktur Utama PT Blue Bird Tbk, secara simbolis
menyerahkan beasiswa kepada salah satu anak pengemudi Bluebird.
Pemberian beasiswa merupakan program yang rutin dilaksanakan oleh
Bluebird setiap tahunnya dari tahun 1998, dimana hampir 26.000 anak dari
pengemudi dan karyawan Bluebird telah mendapatkan kesempatan untuk
memperoleh pendidikan yang lebih baik. Program beasiswa tahun ini
diadakan di Balai Serbaguna “Purnomo Prawiro”, Universitas Indonesia,
Depok. Dengan luas bangunan 5.920 m2 , Balai Purnomo Prawiro merupakan
sumbangsih dari keluarga Purnomo Prawiro kepada Universitas Indonesia
yang memiliki kapasitas menampung 1.000 orang dengan bertujuan untuk
menunjang kegiatan-kegiatan akademika Universitas Indonesia.
Sumber:Beritasatu
Photo/Uthan AR

Selasa, 25 Juni 2019
Home »
» Beasiswa Bluebird, Bukti Kepedulian Terhadap Karyawan dan Pendidikan
Beasiswa Bluebird, Bukti Kepedulian Terhadap Karyawan dan Pendidikan
Related Posts:
Penyemprotan Disinfektan Serentak,Polda Jateng Kerahkan 7000 Personil Semarang.Untuk antisipasi perkembangan penyebaran virus Covid-19 atau corona dan kepatuhan terhadap kebijakan pemerintah dalam penanganan Virus corona, Polda Jateng dan… Read More
Adakah Fenomena Mudik Dengan Kereta Api di Tahun 2020 Ini. Dengan sudah dibatalkannya 15 KA mulai awal April, PT KAI terus mengikuti perkembangan situasi yang terjadi di pemerintahan Republik Indonesia ini.Banyak wilayah yang s… Read More
Pelaku Pencurian Tabung Gas, Disidangkan melalui Video Conference Boyolali - DH (31), warga Dukuh Ngaglik Desa Ngaglik Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali Jawa Tengah ditangkap masyarakat dan aparat Polsek Nogosari karena mencuri 2 tab… Read More
KAI Wajibkan Penumpang Pakai Masker Saat di Stasiun dan Naik KA Semarang.PT Kereta Api Indonesia (Persero) mewajibkan penumpang untuk memakai masker di stasiun dan kereta api mulai 12 April 2020. Bagi penumpang yang tidak menge… Read More
Dua Perampok Indomaret di Demak Berhasil Dibekuk Polisi Demak - Satuan Reserse Kriminal Polres Demak berhasil membekuk dua tersangka perampok toko Indomaret yang beraksi di dua tempat di Kabupaten Demak belum lama ini.Kapolr… Read More
Smile Police

0 comments:
Posting Komentar